Sabtu, 07 Januari 2017

BIAYA PIKNIK TIPIS-TIPIS KE BATU DAN MALANG (4 JANUARI 2017)

Perjalanan kami ke Batu dan Malang menghabiskan biaya sebagai berikut:

*Jika kalian menggunakan ponsel, gunakan mode "screen rotation" atau "rotasi layar" untuk melihat tabel dengan sempurna.

Pengeluaran
Jumlah
Bensin untuk mobil
IDR 150.000
Tol Waru – Porong
IDR 4.500
Tol Porong – Pandaan
IDR 13.000
Makan dan minum di Pasar Laron
IDR 31.000
Parkir Alun-Alun Batu
IDR 2.000
Tiket Gunung Banyak (2 orang)
@ IDR 5.000 ~ IDR 10.000
Parkir Gunung Banyak
IDR 5.000
Tiket Omah Kayu (2 orang)
@ IDR 5.000 ~ IDR 10.000
Air mineral dan 2 gelas kopi
IDR 15.000
SMJ dan yogurt di Rumah Susu Ganesha
IDR 17.500
Parkir Alun-Alun Batu
IDR. 2000
Makan di Bakso Damas
IDR 41.500
Parkir Bakso Damas
IDR 2.000
Tiket Candi Singosari (sukarela)
IDR 10.000
Parkir Candi Singosari
IDR 2.000
Belanja di minimarket
IDR 23.000
Tol Pandaan – Porong
IDR 13.000
Parkir masjid
IDR 2.000
Tol Porong – Waru
IDR 6.000
TOTAL AKHIR
IDR 359.500
Biaya per orang
IDR 179.750



Artikel terkait:

PIKNIK TIPIS-TIPIS KE BATU DAN MALANG (4 JANUARI 2017)

PERJALANAN MURAH SEHARI KE TROWULAN, MOJOKERTO DENGAN KENDARAAN PRIBADI


Tidak ada komentar:

Posting Komentar